www.JESOES.com

Alkitab Online Kristiani Indonesia

Website ini berisi seluruh isi Alkitab dari Perjanjian Lama (39 kitab) hingga Perjanjian Baru (27 kitab) beserta perikop (TB), ada 5 buah terjemahan alkitab yaitu:

Untuk membaca Alkitab hanya dalam 1 bahasa terjemahan maka disarankan untuk mengklik salah satu bahasa terjemahan diatas karena lebih cepat loading hanya 1 Alkitab dan meringankan beban Internet anda, jika anda mau membaca beberapa bahasa terjemahan Alkitab sekaligus maka silahkan memakai menu dibawah ini.
Cari isi web dengan Google
(Search by Google)
Cari ayat ayat dalam Alkitab
(Search verses by keywords)
Alkitab (Bible)
Pilih Buku Pasal : Ayat
Choose Book Chapter : Verse
:
Kisah Para Rasul / Acts / 사도행전
12345678910111213141516171819
- 20 -
2122232425262728
Terjemahan Baru 1974
아가페 쉬운 성경 1994

[Bahasa Indonesia Sehari Hari 1985]
English Amplified 2015

[Versi Mudah Dibaca 2006]
20:1-12 = Dari Makedonia ke Troas
(1) Setelah reda keributan itu, Paulus memanggil murid-murid dan menguatkan hati mereka. Dan sesudah minta diri, ia berangkat ke Makedonia.
(1) 소동이 그치자, 바울은 신자들을 불러오게 해서 격려한 뒤에 작별 인사를 했습니다. 바울은 그 곳을 떠나 마케도니아 지방으로 갔습니다.
(1) {Paul in Macedonia and Greece}After the uproar had ended, Paul sent for the disciples, and when he had encouraged them he told them goodbye, and set off to go to Macedonia.
(2) Ia menjelajah daerah itu dan dengan banyak nasihat menguatkan hati saudara-saudara di situ. Lalu tibalah ia di tanah Yunani.
(2) 그는 마케도니아로 가는 길에 여러 지방에 들러 신자들에게 격려하는 말을 많이 하고 그리스에 도착했습니다.
(2) After he had gone through those districts and had encouraged the believers, he came to Greece.
(3) Sesudah tiga bulan lamanya tinggal di situ ia hendak berlayar ke Siria. Tetapi pada waktu itu orang-orang Yahudi bermaksud membunuh dia. Karena itu ia memutuskan untuk kembali melalui Makedonia.
(3) 바울은 그리스에서 세 달을 지냈습니다. 그는 배를 타고 시리아로 가려 했으나 유대인들이 그를 해치려는 음모를 꾸몄기 때문에 마케도니아를 거쳐서 시리아로 돌아가기로 작정했습니다.
(3) And he stayed three months, and when a plot was formed against him by the Jews as he was about to set sail for Syria, he decided to return through Macedonia (northern Greece).
(4) Ia disertai oleh Sopater anak Pirus, dari Berea, dan Aristarkhus dan Sekundus, keduanya dari Tesalonika, dan Gayus dari Derbe, dan Timotius dan dua orang dari Asia, yaitu Tikhikus dan Trofimus.
(4) 그 때, 바울과 동행한 사람은 베뢰아 사람 부로의 아들 소바더와 데살로니가 사람 아리스다고와 세군도와 더베 사람 가이오와 디모데와 아시아 사람 두기고와 드로비모였습니다.
(4) He was accompanied by Sopater of Berea, the son of Pyrrhus, and by Aristarchus and Secundus of the Thessalonians, and by Gaius of Derbe, and Timothy, and Tychicus and Trophimus of Asia.
(5) Mereka itu berangkat lebih dahulu dan menantikan kami di Troas.
(5) 이들은 드로아에 먼저 가서 우리를 기다리고 있었습니다.
(5) These men went on ahead and were waiting for us (including Luke) at Troas.
(6) Tetapi sesudah hari raya Roti Tidak Beragi kami berlayar dari Filipi dan empat hari kemudian sampailah kami di Troas dan bertemu dengan mereka. Di situ kami tinggal tujuh hari lamanya.
(6) 우리는 무교절이 지난 뒤에, 빌립보에서 배를 타고 오 일 만에 드로아에서 그들을 만나 그 곳에서 칠 일 동안을 머물렀습니다.
(6) We sailed from Philippi after the days of Unleavened Bread (Passover week), and within five days we reached them at Troas, where we stayed for seven days.
(7) Pada hari pertama dalam minggu itu, ketika kami berkumpul untuk memecah-mecahkan roti, Paulus berbicara dengan saudara-saudara di situ, karena ia bermaksud untuk berangkat pada keesokan harinya. Pembicaraan itu berlangsung sampai tengah malam.
(7) 안식일 다음 날, 우리가 교제의 식사를 나누기 위해 모였을 때에 바울이 설교를 시작했습니다. 그는 다음 날에 떠나기로 되어 있어서 한밤중까지 신자들에게 설교를 계속했습니다.
(7) Now on the first day of the week (Sunday), when we were gathered together to break bread (share communion), Paul began talking with them, intending to leave the next day; and he kept on with his message until midnight.
(8) Di ruang atas, di mana kami berkumpul, dinyalakan banyak lampu.
(8) 우리가 모인 다락방에는 등불을 많이 켜 놓았습니다.
(8) Now there were many lamps in the upper room where we were assembled,
(9) Seorang muda bernama Eutikhus duduk di jendela. Karena Paulus amat lama berbicara, orang muda itu tidak dapat menahan kantuknya. Akhirnya ia tertidur lelap dan jatuh dari tingkat ketiga ke bawah. Ketika ia diangkat orang, ia sudah mati.
(9) 유두고라고 하는 청년이 창문에 자리잡고 앉아 있었는데, 바울의 말이 너무 오래 계속되자, 잠이 들어 그만 삼층에서 떨어졌습니다. 사람들이 그를 일으켜 보니, 이미 죽어 있었습니다.
(9) and there was a young man named Eutychus ("Lucky") sitting on the window sill. He was sinking into a deep sleep, and as Paul kept on talking longer and longer, he was completely overcome by sleep and fell down from the third story; and he was picked up dead.
(10) Tetapi Paulus turun ke bawah. Ia merebahkan diri ke atas orang muda itu, mendekapnya, dan berkata: "Jangan ribut, sebab ia masih hidup."
(10) 바울이 내려가 유두고 위에 엎드려 그를 껴안고 말했습니다. “걱정하지 마십시오. 이 청년이 아직 살아 있습니다.”
(10) But Paul went down and threw himself on him and embraced him, and said [to those standing around him], "Do not be troubled, because he is alive."
(11) Setelah kembali di ruang atas, Paulus memecah-mecahkan roti lalu makan; habis makan masih lama lagi ia berbicara, sampai fajar menyingsing. Kemudian ia berangkat.
(11) 바울은 다시 위층으로 올라가서 빵을 떼어 먹은 후에 날이 새도록 오랫동안 설교를 하고 떠나갔습니다.
(11) When Paul had gone back upstairs and had broken the bread and eaten, he talked [informally and confidentially] with them for a long time—until daybreak [in fact]—and then he left.
(12) Sementara itu mereka mengantarkan orang muda itu hidup ke rumahnya, dan mereka semua merasa sangat terhibur.
(12) 사람들은 살아난 젊은이를 집으로 데려가면서 큰 위로를 받았습니다.
(12) They took the boy [Eutychus] home alive, and were greatly comforted and encouraged.
20:13-16 = Dari Troas ke Miletus
(13) Kami berangkat lebih dahulu ke kapal dan berlayar ke Asos, dengan maksud untuk menjemput Paulus di situ sesuai dengan pesannya, sebab ia sendiri mau berjalan kaki melalui darat.
(13) 우리는 먼저 배를 타고 앗소로 항해하였습니다. 앗소에 도착해서 바울을 그 배에 태울 생각에서였습니다. 이런 계획을 세운 것은 바울이 걸어서 앗소까지 가겠다고 했기 때문입니다.
(13) {Troas to Miletus}But we went on ahead to the ship and set sail for Assos, intending to take Paul on board there; for that was what he had arranged, intending himself to go [a shorter route] by land.
(14) Ketika ia bertemu dengan kami di Asos, kami membawanya ke kapal, lalu melanjutkan pelayaran kami ke Metilene.
(14) 우리는 앗소에서 바울을 만나서 그를 배에 태워 미둘레네로 갔습니다.
(14) So when he met us at Assos, we took him on board and sailed on to Mitylene.
(15) Dari situ kami terus berlayar dan pada keesokan harinya kami berhadapan dengan pulau Khios. Pada hari berikutnya kami menuju Samos dan sehari kemudian tibalah kami di Miletus.
(15) 이튿날에는 미둘레네를 떠나 기오에서 가까운 곳에 이르렀고, 다음 날, 사모로 건너갔다가, 그 다음 날, 밀레도에 도착했습니다.
(15) Sailing from there, we arrived the next day [at a point] opposite Chios; the following day we crossed over to Samos, and the next day we arrived at Miletus [about 30 miles south of Ephesus].
(16) Paulus telah memutuskan untuk tidak singgah di Efesus, supaya jangan habis waktunya di Asia. Sebab ia buru-buru, agar jika mungkin, ia telah berada di Yerusalem pada hari raya Pentakosta.
(16) 바울은 아시아 지방에서 너무 오랜 시간을 보내지 않으려고 에베소를 들르지 않고 지나가려고 했습니다. 그는 가능하다면 오순절 안에 예루살렘에 도착하려고 서둘렀습니다.
(16) Paul had decided to sail on past Ephesus so that he would not end up spending time [unnecessarily] in [the province of] Asia (modern Turkey); for he was in a hurry to be in Jerusalem, if possible, on the day of Pentecost.
20:17-38 = Perpisahan Paulus dengan para penatua di Efesus
(17) Karena itu ia menyuruh seorang dari Miletus ke Efesus dengan pesan supaya para penatua jemaat datang ke Miletus.
(17) 바울이 밀레도에서 에베소로 사람을 보내어 교회 장로들을 불렀습니다.
(17) {Farewell to Ephesus}However, from Miletus he sent word to Ephesus and summoned the elders of the church [to meet him there].
(18) Sesudah mereka datang, berkatalah ia kepada mereka: "Kamu tahu, bagaimana aku hidup di antara kamu sejak hari pertama aku tiba di Asia ini:
(18) 장로들이 오자, 바울은 그들에게 이렇게 말했습니다. “내가 아시아에 온 첫날부터 여러분과 함께 지내면서 어떻게 생활해 왔는지 여러분들은 잘 아실 겁니다.
(18) And when they arrived he said to them: "You know well how I [lived when I] was with you, from the first day that I set foot in Asia [until now],
(19) dengan segala rendah hati aku melayani Tuhan. Dalam pelayanan itu aku banyak mencucurkan air mata dan banyak mengalami pencobaan dari pihak orang Yahudi yang mau membunuh aku.
(19) 그 동안, 나는 유대인들이 지어 낸 모함으로 몹시 고통을 당했습니다. 그러나 나는 언제나 겸손히, 때로는 눈물을 흘리며 주님을 섬겼습니다.
(19) serving the Lord with all humility and with tears and trials which came on me because of the plots of the Jews [against me];
(20) Sungguhpun demikian aku tidak pernah melalaikan apa yang berguna bagi kamu. Semua kuberitakan dan kuajarkan kepada kamu, baik di muka umum maupun dalam perkumpulan-perkumpulan di rumah kamu;
(20) 나는 여러분에게 유익이 되는 것이라면 무엇이든 주저하지 않고 전파하였습니다. 나는 그것을 공중 앞에서나 여러분의 집에서 여러분을 가르쳤습니다.
(20) [you know] how I did not shrink back in fear from telling you anything that was for your benefit, or from teaching you in public meetings, and from house to house,
(21) aku senantiasa bersaksi kepada orang-orang Yahudi dan orang-orang Yunani, supaya mereka bertobat kepada Allah dan percaya kepada Tuhan kita, Yesus Kristus.
(21) 유대인들과 그리스인들 모두에게 회개하고 하나님께 돌아올 것과 우리 주 예수님을 믿으라고 선포했습니다.
(21) solemnly [and wholeheartedly] testifying to both Jews and Greeks, urging them to turn in repentance to God and [to have] faith in our Lord Jesus Christ [for salvation].
(22) Tetapi sekarang sebagai tawanan Roh aku pergi ke Yerusalem dan aku tidak tahu apa yang akan terjadi atas diriku di situ
(22) 그러나 이제 나는 성령의 명령에 따라 예루살렘으로 갑니다. 그 곳에서 내게 무슨 일이 닥칠지 나는 알지 못합니다.
(22) And now, compelled by the Spirit and obligated by my convictions, I am going to Jerusalem, not knowing what will happen to me there,
(23) selain dari pada yang dinyatakan Roh Kudus dari kota ke kota kepadaku, bahwa penjara dan sengsara menunggu aku.
(23) 다만 내가 아는 것은 어느 도시에 가든지 감옥과 환난이 나를 기다리고 있다고 성령께서 내게 경고해 주셨다는 사실뿐입니다.
(23) except that the Holy Spirit solemnly [and emphatically] affirms to me in city after city that imprisonment and suffering await me.
(24) Tetapi aku tidak menghiraukan nyawaku sedikitpun, asal saja aku dapat mencapai garis akhir dan menyelesaikan pelayanan yang ditugaskan oleh Tuhan Yesus kepadaku untuk memberi kesaksian tentang Injil kasih karunia Allah.
(24) 그러나 나는 내 목숨을 아깝게 생각하지 않습니다. 예수님께로부터 받은 사명, 곧 사람들에게 하나님의 은혜의 복음을 전하는 일을 다 마칠 수만 있다면 말입니다.
(24) But I do not consider my life as something of value or dear to me, so that I may [with joy] finish my course and the ministry which I received from the Lord Jesus, to testify faithfully of the good news of God's [precious, undeserved] grace [which makes us free of the guilt of sin and grants us eternal life].
(25) Dan sekarang aku tahu, bahwa kamu tidak akan melihat mukaku lagi, kamu sekalian yang telah kukunjungi untuk memberitakan Kerajaan Allah.
(25) 나는 여러분과 함께 있는 동안, 줄곧 하나님의 나라를 전했습니다. 이제 나의 설교를 들으신 여러분 중에는 나의 얼굴을 다시 볼 수 있는 사람이 아무도 없으리라는 것을 나는 압니다.
(25) "And now, listen carefully: I know that none of you, among whom I went about preaching the kingdom, will see me again.
(26) Sebab itu pada hari ini aku bersaksi kepadamu, bahwa aku bersih, tidak bersalah terhadap siapapun yang akan binasa.
(26) 그러므로 오늘 여러분에게 엄숙히 선언합니다. 여러분 가운데 설령 누군가 구원 받지 못하는 사람이 있다고 하더라도 내게는 책임이 없습니다.
(26) For that reason I testify to you on this [our parting] day that I am innocent of the blood of all people.
(27) Sebab aku tidak lalai memberitakan seluruh maksud Allah kepadamu.
(27) 그것은 내가 주저하지 않고 하나님의 모든 뜻을 여러분에게 전해 주었기 때문입니다.
(27) For I did not shrink from declaring to you the whole purpose and plan of God.
(28) Karena itu jagalah dirimu dan jagalah seluruh kawanan, karena kamulah yang ditetapkan Roh Kudus menjadi penilik untuk menggembalakan jemaat Allah yang diperoleh-Nya dengan darah Anak-Nya sendiri.
(28) 여러분은 자신들과 모든 맡겨진 양 떼를 잘 살피고 그들을 잘 돌보십시오. 성령께서 여러분을 감독자로 세우셔서 하나님께서 자기 아들의 피로 사신 교회를 돌보게 하셨습니다.
(28) Take care and be on guard for yourselves and for the whole flock over which the Holy Spirit has appointed you as overseers, to shepherd (tend, feed, guide) the church of God which He bought with His own blood.
(29) Aku tahu, bahwa sesudah aku pergi, serigala-serigala yang ganas akan masuk ke tengah-tengah kamu dan tidak akan menyayangkan kawanan itu.
(29) 내가 떠난 뒤에 어떤 사람들이 사나운 이리처럼 교회에 들어와서 양 떼를 해치려 할 것을 나는 압니다.
(29) I know that after I am gone, [false teachers like] ferocious wolves will come in among you, not sparing the flock;
(30) Bahkan dari antara kamu sendiri akan muncul beberapa orang, yang dengan ajaran palsu mereka berusaha menarik murid-murid dari jalan yang benar dan supaya mengikut mereka.
(30) 또한 여러분 가운데서도 진리를 왜곡되게 말하고, 제자들을 유혹하여 자기를 따르게 하는 사람들도 나타날 것입니다.
(30) even from among your own selves men will arise, speaking perverse and distorted things, to draw away the disciples after themselves [as their followers].
(31) Sebab itu berjaga-jagalah dan ingatlah, bahwa aku tiga tahun lamanya, siang malam, dengan tiada berhenti-hentinya menasihati kamu masing-masing dengan mencucurkan air mata.
(31) 그러므로 깨어 있으십시오. 내가 삼 년 동안을 밤낮으로, 때로는 눈물을 흘리며 여러분 한 사람 한 사람에게 쉬지 않고 교훈한 것을 기억하십시오.
(31) Therefore be continually alert, remembering that for three years, night or day, I did not stop admonishing and advising each one [of you] with tears.
(32) Dan sekarang aku menyerahkan kamu kepada Tuhan dan kepada firman kasih karunia-Nya, yang berkuasa membangun kamu dan menganugerahkan kepada kamu bagian yang ditentukan bagi semua orang yang telah dikuduskan-Nya.
(32) 이제 나는 하나님과 하나님의 은혜의 말씀에 여러분을 맡깁니다. 그 말씀은 여러분을 능히 세울 수 있고 모든 거룩한 백성들과 함께 기업을 받을 수 있는 말씀입니다.
(32) And now I commend you to God [placing you in His protective, loving care] and [I commend you] to the word of His grace [the counsel and promises of His unmerited favor]. His grace is able to build you up and to give you the [rightful] inheritance among all those who are sanctified [that is, among those who are set apart for God's purpose—all believers].
(33) Perak atau emas atau pakaian tidak pernah aku ingini dari siapapun juga.
(33) 나는 그 누구의 금이나 은이나 옷을 탐낸 적이 없습니다.
(33) I had no desire for anyone's silver or gold or [expensive] clothes.
(34) Kamu sendiri tahu, bahwa dengan tanganku sendiri aku telah bekerja untuk memenuhi keperluanku dan keperluan kawan-kawan seperjalananku.
(34) 여러분 자신도 아시듯이 나는 언제나 직접 일을 해서 나와 내 일행에게 필요한 것을 마련했습니다.
(34) You know personally that these hands ministered to my own needs [working in manual labor] and to [those of] the people who were with me.
(35) Dalam segala sesuatu telah kuberikan contoh kepada kamu, bahwa dengan bekerja demikian kita harus membantu orang-orang yang lemah dan harus mengingat perkataan Tuhan Yesus, sebab Ia sendiri telah mengatakan: Adalah lebih berbahagia memberi dari pada menerima."
(35) 나는 모든 일에서 여러분에게 모범을 보였습니다. 여러분은 저처럼 열심히 일해서 약한 사람을 도와야 합니다. 또한 ‘주는 것이 받는 것보다 복이 있다’고 하신 주 예수님의 말씀을 기억해야 합니다.”
(35) In everything I showed you [by example] that by working hard in this way you must help the weak and remember the words of the Lord Jesus, that He Himself said, 'It is more blessed [and brings greater joy] to give than to receive.'"
(36) Sesudah mengucapkan kata-kata itu Paulus berlutut dan berdoa bersama-sama dengan mereka semua.
(36) 바울은 이 말을 마친 뒤에 무릎을 꿇고 모든 사람들과 함께 기도했습니다.
(36) When he had said these things, he knelt down and prayed with them all.
(37) Maka menangislah mereka semua tersedu-sedu dan sambil memeluk Paulus, mereka berulang-ulang mencium dia.
(37) 그들은 다 바울을 껴안고 작별의 입맞춤을 하면서 울었습니다.
(37) And they began to weep openly and threw their arms around Paul's neck, and repeatedly kissed him,
(38) Mereka sangat berdukacita, terlebih-lebih karena ia katakan, bahwa mereka tidak akan melihat mukanya lagi. Lalu mereka mengantar dia ke kapal.
(38) 특히 그들은 다시는 자기를 보지 못하리라는 바울의 말을 듣고 슬퍼하였습니다. 그리고 그들은 배 타는 곳까지 바울을 배웅했습니다.
(38) grieving and distressed especially over the word which he had spoken, that they would not see him again. And they accompanied him to the ship.
Kisah Para Rasul / Acts / 사도행전
12345678910111213141516171819
- 20 -
2122232425262728